ASAR HUMANITY

Aktif sejak Aug 18, 2022

Tentang Penganjur

ASAR Humanity didirikan pada tanggal 1 November 2018, hadir menjadi Lembaga Kemanusiaan yang berkontribusi dalam menyelesaikan permasalahan Kemanusiaan terbesar, yaitu KEMISKINAN. Dengan tujuan untuk menggerakkan kepedulian sosial masyarakat, agar melahirkan tatanan sosial masyarakat yang adil, makmur, dan sejahtera.

Beriringan dengan kedermawanan masyarakat dan semangat kerelawanan, saat ini ASAR Humanity berfokus pada 5 (lima) pilar Energi Kebermanfaatan, yaitu: Respon Darurat, Bantuan Pendidikan, Pangan, Kesehatan, dan Dunia Islam.

Sebagai bukti tekad untuk menebar kebaikan serta meluaskan kebermanfaatan, ASAR Humanity bersama dengan gerakan kebaikan umat, lembaga, maupun perusahaan, telah berkontribusi di setiap isu krisis Kemanusiaan penjuru Indonesia maupun Dunia.

Jl. Raya Tapos No.17 A, Tapos, Kota Depok, Jawa Barat , 16517, Jawa Barat, Wilayah persekutuan kuala lumpur, Malaysia
digitalfundraising@asarhumanity.org
81290559351
81290559351

Doa-Doa #Penyumbang

Hamba Allah

1 tahun yang lepas

Dengan nama Allah yg Maha Pemurah lg Maha Penyanyang, ya Allah kau terimalah amalan kami ini, kau berkatilah kami & kau bantulah kami, hamba²mu yg lemah. Sesungguhnya hanya kpdmu kami memohon & meminta pertolongan. Amin ya rabbalalamin.

1 orang mengaminkan doa ini

Aamiin

Kongsi:

Hamba Allah

1 tahun yang lepas

Diniatkan utk arwah ibubapa Jamaliah bt. ismail, Zakaria bin Ahmad dn juga utk diri sendiri Anuar Zakaria,semoga istiqomah berinfaq utk menjaga agama Allah.

1 orang mengaminkan doa ini

Aamiin

Kongsi:

Hamba Allah

1 tahun yang lepas

Diniatkan utk arwah ibubapa Jamaliah bt. ismail, Zakaria bin Ahmad dn juga utk diri sendiri Anuar Zakaria,semoga istiqomah berinfaq utk menjaga agama Allah.

1 orang mengaminkan doa ini

Aamiin

Kongsi:

Hamba Allah

1 tahun yang lepas

Semoga sedekah saya ini dapat manfaatkan para penerima. Mohon doakan saya, suami dan anak-anak diberi kesihatan yang baik, dimurahkan rezeki dan dipermudahkan segala urusan.

1 orang mengaminkan doa ini

Aamiin

Kongsi:

Hamba Allah

1 tahun yang lepas

Ya Allah berilah kesihatan dan ingantan yg bagus supaya aku bley bekerja dan berkongsi rezeki tok bersedekah lg. YA Allah jd ank lelaki ank yg soleh dan selalu berdoakan aku jika aku sudah mniggal. Ya allah kau angkat lar segala pykit dan sembuhkan pykit yg ada di Suami ,ibu, ibu mtua ku.

1 orang mengaminkan doa ini

Aamiin

Kongsi:

Hamba Allah

1 tahun yang lepas

Semoga diriku, keseluruhan ahli keluarga ku, muslimin dan mukminat memperoleh kesihatan yang baik dan berpanjangan, dijauhkan dari segala malapetaka, bencana dan bahaya, dijauhkan dari sebarang gangguan syaitan serta hasad dengki manusia, dipermudahkan segala urusan rezeki dari Allah SWT dan memperoleh keredhaan, keampunan, lindungan, rahmat dan kasih sayang Allah SWT selalu hendak Nya.

1 orang mengaminkan doa ini

Aamiin

Kongsi: